Les Private Masuk Akpol Polri – Akademi Kepolisian (Akpol) adalah lembaga pendidikan formal yang banyak diminati. Dimana lembaga pendidikan formal tersebut ditujukan untuk mencetak para Perwira polisi yang tangguh serta berwibawa dan siap mengabdikan dirinya kepada Negara Indonesia. Akpol bertujuan untuk menyelenggarakan pendidikan khusus yang akan membentuk para calon Perwira Polri. Bagi anda orang Depokyang bercita-cita menjadi Perwira Polri, maka anda harus masuk Akpol.
Akademi Kepolisian atau yang dikenal dengan Akpol merupakan sarana pendidikan bagi mereka yang ingin menjadi Perwira Polri. Dimana pendidikan di Akpol diselenggarakan dalam waktu pendidikan 8 semester atau selama 4 tahun. Lulusan Akpol akan diberi pangkat sebagai Inspektur Polisi Dua (IPDA). Sebelum itu, anda harus mendaftarkan diri dan memenuhi persyaratan pendaftaran yang dibutuhkan. Selanjutnya, anda akan mengikuti tahapan seleksi serta berbagai tes yang diujikan. Mereka yang lolos seleksi dan lulus tes akan diterima sebagai taruna Akpol.
Setiap Warga Negara Indonesia (WNI) memiliki kesempatan yang sama untuk mendaftar sebagai calon taruna Akpol. Tentu dengan memenuhi persyaratan yang diajukan dan mengikuti setiap tahapan pendaftaran. Agar bisa sukses dan lancar mengikuti pendaftaran Akpol, anda membutuhkan persiapan yang sangat baik. Les private masuk Akpol Polri Depok dapat membantu anda mempersiapkan diri mengikuti seleksi masuk Akpol. Selain itu, beberapa hal berikut perlu diperhatikan sebelum mendaftar Akpol.
- Mempersiapkan nilai akademik dengan sebaik mungkin. Karena materi pada tes Akademik dalam seleksi Akpol sama dengan materi yang telah disampaikan di SMA. Oleh karena itu, anda harus belajar giat untuk bisa lulus tes akademik dalam tahapan seleksi Akpol.
- Melatih kemampuan fisik sejak dini dengan olahraga secara teratur. Dalam tahapan seleksi Akpol terdapat tes kemampuan jasmani yang meliputi berlari, pull up, push up, sit up, shuttle run dan renang. Memiliki kemampuan fisik yang prima bisa didapatkan dengan rutin berolahraga dan latihan fisik.
Baca Juga: Pentingnya Persiapkan Diri Melalui Bimbel Akmil Bogor Terpercaya Sebelum Ikut Tes
- Mempersiapkan diri mengikuti tes psikologi. Dimana dalam tahapan seleksi Akpol, tes psikologi termasuk salah satu tes yang diujikan. Ini ditujukan untuk melihat kemampuan anda dalam bekerja sama, leadership, serta menangani dan mencari sebuah solusi dari suatu persoalan.
- Persiapan diri mengikuti tes kesehatan. Tes ini adalah jenis tes yang tidak kalah penting dalam seleksi Akpol. Dimana calon taruna Akpol harus memiliki kondisi yang sehat dan bugar serta tidak boleh memiliki mata minus dan buta warna. Para calon taruna Akpol diharuskan mengikuti tes kesehatan untuk bisa lolos menjadi taruna Akpol.
Persiapkan diri Anda untuk menghadapi tes seleksi Akademi Kepolisian (AKPOL) atau Akademi Militer bersama Bintang Bangsa, les private masuk Akpol Polri Depok. Kami merupakan Bimbel AKPOL-AKMIL dan Sekolah Kedinasan di Indonesia yang memberikan layanan lengkap sampai lulus menjadi taruna. Sebagai bimbel terbaik dan terlengkap, Bintang Bangsa menyiapkan para calon taruna dengan kemampuan di berbagai bidang. Yakni meliputi bidang akademik, psikologi, kesehatan, kesamaptaan jasmani, mental ideologi, dan membangun karakter disiplin. Adapun pilihan program yang ditawarkan yaitu:
- Educamp Priority, program terbaik sistem karantina.
- Privat Priority, program belajar sistem personal dengan jadwal yang fleksibel.
- Kelas Eksklusif, program belajar dengan sistem kelas small group (8-12 siswa).
- Kelas Online, program belajar dengan sistem belajar online live interactive.
Persiapkan diri Anda sebaik mungkin untuk mengikuti seleksi AKPOL dan AKMIL bersama Bintang Bangsa. Les private masuk Akpol Polri Depok Bintang Bangsa memiliki guru berpengalaman, yang tidak hanya sekedar mengajar. Akan tetapi juga memberikan pondasi adab dalam menuntut ilmu agar keberkahan hadir dalam prosesnya. Segera daftarkan diri Anda bersama Bintang Bangsa, Bekasi. Hubungi kami sekarang juga untuk menjemput kesuksesan karier Anda di masa mendatang!