Perubahan Jadwal Terbaru Seleksi Masuk UNHAN Program Sarjana Tahun Ajaran 2025/2026

Jadwal Seleksi Unhan
Daftar Isi

UNHAN – Penambahan program studi baru (Ilmu Keolahragaan) di Universitas Pertahanan Indonesia atau Unhan berdampak pada perubahan jadwal seleksinya. 

Dilansir dari laman resmi Unhan, berikut adalah jadwal terbaru seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Pertahanan untuk program sarjana tahun ajaran 2025/2026:

NO

AGENDA WAKTU

KETERANGAN

1. Pendaftaran online 1 – 28 Februari ONLINE
2. Verifikasi Data 24 Februari – 7 Maret PANITIA
3. Pendaftaran Online Prodi Ilmu Keolahragaan 24 Februari – 24 Maret ONLINE
4. Verifikasi Data 17 – 27 Maret PANITIA
5. Sidang Akademik dan Pengumuman I Lolos Verifikasi 11 April ONLINE
6. Try Out RIKPSI 14 April ONLINE
7. Pelaksanaan RIKPSI 15 April ONLINE
8. Try Out TKBI 21 April ONLINE
9. Pelaksanaan TKBI 22 April  ONLINE
10. Sidang Akademik dan Pengumuman II Lolos RIKPSI & TKBI 29 April PANITIA
11. Kedatangan Peserta 7 Mei UNHAN RI
12. TPS & MI Tertulis 8 Mei  UNHAN RI
13. Wawancara Akademik, Wawancara MI, dan RIKKES 9 – 11 Mei UNHAN RI
14. Libur Hari Raya Waisak 12 – 13 Mei UNHAN RI
15. KESWA 14 Mei UNHAN RI
16. SAMAPTA 15 – 17 Mei LAPANGAN PMPP TNI
17. Pra Sidang 19 Mei PANITIA
18. Sidang Akademik, Parade dan Pengumuman III Lolos Tes Offline (MI, RIKKES, KESWA, Wawancara Akademik, SAMAPTA) 20 Mei PANITIA
19. Administrasi 21 – 22 Mei UNHAN RI
20. Keberangkatan ke Akmil 23 Mei 
21. Persiapan Pembukaan Diksar Chandradimuka 24 – 25 Mei  AKMIL, MAGELANG
22. Pembukaan Diksar Chandradimuka 26 Mei AKMIL, MAGELANG
23. Diksar Chandradimuka 26 Mei – 24 Juli AKMIL, MAGELANG
24. Kembali ke UNHAN RI 25 Juli
25. Persiapan Pembukaan Pendidikan 28 – 31 Juli  UNHAN RI
26. Pembukaan Pendidikan 1 Agustus UNHAN RI

Baca Juga: Syarat Nilai Minimum untuk Masuk Universitas Pertahanan

Keterangan:

  1. RIKPSI : Pemeriksaan Psikologi
  2. TKBI : Tes Kemampuan Bahasa Inggris
  3. TPS : Tes Potensi Siswa
  4. MI : Mental Ideologi
  5. RIKKES : Pemeriksaan Kesehatan
  6. KESWA : Kesehatan Jiwa

Jadwal seleksi masuk Unhan sewaktu-waktu dapat berubah kembali. Dan pastikan kamu selalu update informasi terbaru di laman resmi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Pertahanan, atau kamu bisa langsung klik tautan berikut ini https://penerimaan.idu.ac.id/jadwal/sarjana

Baca Juga: Profil Rektor Universitas Pertahanan RI: Letjen TNI Jonni Mahroza 

Nah Sobat Bintang Bangsa, itu adalah informasi seputar jadwal seleksi masuk Unhan. Beragamnya rangkaian tes, tentu mengharuskan kamu untuk melakukan persiapan secara matang.

Kamu butuh bimbingan untuk lolos seleksi tes masuk Unhan mendatang? Yuk hubungi Bimbel UNHAN Bintang Bangsa sekarang juga. Selangkah lebih dekat raih impian bersama Bimbel Bintang Bangsa. 

Nantikan artikel menarik lainnya. Jika kamu punya kritik, saran, koreksi, dan atau mendapati kekeliruan informasi atau hal-hal lainnya, bisa disampaikan melalui tautan berikut ini bit.ly/KritikSaranArtikelBintangBangsa  ya Sobat Bintang Bangsa…

SOURCE:
Jadwal Seleksi UNHAN Program Sarjana 

image source:
idu.ac.id

Loading

Bagikan Artikel

Leave a Reply